Hotel Wisata di Pantai Metiaut Dili

Monteiro, Francisci Fidel dos Reis (2021) Hotel Wisata di Pantai Metiaut Dili. Skripsi thesis, ITN MALANG.

[img] Text
1622095_COVER.PDF.pdf

Download (776kB)
[img] Text
1622095_BAB 1.pdf.pdf

Download (536kB)
[img] Text
1622095_BAB 3.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1622095_BAB 4.pdf.pdf

Download (1MB)
[img] Text
1622095_BAB 5.pdf.pdf

Download (298kB)
[img] Text
1622095_COVER.PDF.pdf

Download (776kB)

Abstract

Perkembangan dunia pariwisata di Timor-Leste merupakan salah satu faktor yang berperan penting dalam pemajuan taraf internasional. Pariwisata alam yang eksotik, kebudayaan sosial masyarakat yang beragam serta banyaknya obyek wisata yang berkembang menjadikan daya tarik bagi wisatawan baik domestik maupun manca. Sehingga pemanfaatan sektor pariwisata menjadi salah satu jalan menuju perkembangan negara yang maju. Kota Dili sebagai ibu kota Timor-Leste yang memiliki panorama alam pantai yang indah serta udara yang sejuk, dan sudah memiliki beberapa tempat wisata yang salah satunya berupa penginapan. Namun cukup banyak penginapan di kota Dili yang didirikan, tetapi kurang mendukung dari kota tersebut. Karena Peletakan di Pusat Perkotaan sehinga orang tidak bisa bersantai dan tidak menikmati keindahan pantai pasir putih. Kota Dili adalah salah satu dari 13 distrik di Timor-Leste termasuk ibu kota. Memiliki penduduk sebesar 234.331 (sensus 2010), kebanyakan dari mereka tinggal di wilayah urban. Distrik ini memiliki luas 372 km². Distrik ini bernama sama dengan namanya pada zaman Timor Portugis. Dengan kebutuhan peristirahatan bagi wisatawan yang menikmati keindahan pantai di Kota Dili. Maka aset yang akan dibangun adalah CityHotel. City Hotel memiliki pengertian yakni suatu jenis akomodasi yang mempergunakan sebagian atau seluruh bangunan, untuk menyediakan jasa penginapan, makan dan minum, serta jasa lainnya bagi umum, yang dikelola secara komersial. Dengan melihat Tujuan penentuan wadah kegiatan City Hotel, maka diperlukanya suasana yang tenang dan asri. Dimana memiliki kenyamanan yang dapat membuat pengguna merasa rileks dan memuaskan dalam mencari peristirahatan. Dengan mengusung kebutuhan kenyamanan pengguna, sebagai dasar pemaksimalan kebutuhan beristirahat. Maka diperlukannya Tema Green Architecture sebagai dasar desain proyek perencanaan City Hotel yang berlandaskan lingkungan sekitar.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Francisco Fidel dos Reis Monteiro (1622095)
Uncontrolled Keywords: Hotel wisata, Parawisata, Hotel
Subjects: Engineering > Architectural Engineering
Divisions: Fakultas teknik Sipil dan Perencanaan > Teknik Arsitektur S1
Depositing User: Francisco Fidel dos Reis Monteiro
Date Deposited: 20 Dec 2023 04:03
Last Modified: 20 Dec 2023 04:03
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/13781

Actions (login required)

View Item View Item