Wardhana, Rama Arya (2024) SISTEM PENDUKUNG KEPUTUSAN MENGGUNAKANMETODE PROMETHEE UNTUK MEMILIH AKUNENDORSE PADA TIKTOK. Skripsi thesis, ITN MALANG.
Abstract
Abstrak ini membahas tentang pembuatan sistem pendukung keputusan untukpemilihan akun endorse di TikTok menggunakan metode PROMETHEE. Jejaringsosial, terutama TikTok, telah menjadi platform yang populer untuk pemasaranbrand atau produk. Namun, masalah muncul karena banyaknya akun TikTokdengan jumlah follower besar yang mungkin memiliki fake followers atauengagement rendah. Penelitian ini bertujuan untuk membangun sistem yang dapat membantu memilih akun endorse yang tepat dengan menganalisis parameter seperti total follower, total likes, rata-rata views, rata-rata likes, rata-rata shares, overall engagement, likes rate dan lainya. Metode PROMETHEE digunakanuntuk memberikan peringkat pada setiap akun berdasarkan kriteria yang telahditentukan. Sistem ini akan memungkinkan pemasar untuk mengambil keputusanyang lebih baik dalam memilih influencer TikTok yang tepat untukmempromosikan produk mereka. Dari fungsionalitas pada aplikasi, dengan 23buah pengujian black box didapatkan 100% aplikasi dapat berfungsi seperti yangdiharapkan. Dan pada perhitungan program dan perhitungan manual memilikhasil peringkat akun yang sama dan dengan keakuratan sebesar 98,08%. Danpersentase keakuratan hasil program dengan hasil kondisi rill adalah sebesar 46,43%. Serta kesan responden terhadap aplikasi SPK untuk memilih akunendorse pada TikTok menggunakan metode PROMETHEE yang memiliki kesansebesar 7%.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Additional Information: | Rama Arya Wardhana (1718075) |
Uncontrolled Keywords: | promethee, tiktok, sistem pendukung keputusan |
Subjects: | Engineering > Informatics Engineering |
Divisions: | Fakultas Teknologi Industri > Teknik Informatika S1 > Teknik Informatika S1(Skripsi) |
Depositing User: | Rama Arya Wardhana |
Date Deposited: | 03 Sep 2024 07:10 |
Last Modified: | 03 Sep 2024 07:10 |
URI: | http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/14986 |
Actions (login required)
View Item |