Perencanaan dan pembuatan alat penghitung jumlah benih ikan menggunakan Mikrokontroller AT89S51

Budianto, Nanang Eko (2009) Perencanaan dan pembuatan alat penghitung jumlah benih ikan menggunakan Mikrokontroller AT89S51. Skripsi thesis, Institut Teknologi Nasional Malang.

[img] Text
0017152.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (9MB)

Abstract

Untuk mengoptimalkan proses perhitungan digunakan sensor, dimana photodioda sebagai peneriman atau detektor cahaya dan infra red sebagai sumber cahaya. Proses perhitungan berdasarkan benih ikan yang melewati sensor, kemudian data tersebut diolah oleh mikrokontroller untuk mengetahui hasil akhirnya dan ditampilkan pada LCD. kata kunci: Mikrokontroller AT89S51

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: kata kunci: Mikrokontroller AT89S51
Subjects: Engineering > Electrical Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Elektro S1 > Teknik Elektro S1(Skripsi)
Depositing User: Ms Nunuk Yuli
Date Deposited: 14 Apr 2022 04:47
Last Modified: 14 Apr 2022 04:47
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/7730

Actions (login required)

View Item View Item