PENERAPAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT UNTUK PERBAIKAN KUALITAS PRODUK PADA UMKM SAMBAL PECEL MBAK TI

Indera, Alim (2023) PENERAPAN METODE QUALITY FUNCTION DEPLOYMENT UNTUK PERBAIKAN KUALITAS PRODUK PADA UMKM SAMBAL PECEL MBAK TI. Skripsi thesis, ITN Malang.

[img] Text
1913024_COVER.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (844kB)
[img] Text
1913024_BAB I.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (190kB)
[img] Text
1913024_BAB II.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (354kB) | Request a copy
[img] Text
1913024_BAB III.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (258kB) | Request a copy
[img] Text
1913024_BAB IV.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (459kB) | Request a copy
[img] Text
1913024_BAB V.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (175kB) | Request a copy
[img] Text
1913024_DAFTAR PUSTAKA.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (188kB)
[img] Text
1913024_LAMPIRAN.pdf
Restricted to Registered users only
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (1MB) | Request a copy
[img] Text
1913024_JURNAL.pdf
Available under License Creative Commons Attribution Non-commercial Share Alike.

Download (432kB)

Abstract

Produk Sambal Pecel kemasan dari Mbak Ti merupakan produk dari UMKM yang bergerak dibidang kuliner. Seiring berjalannya waktu semakin banyak juga pelanggan dari produk Sambal Pecel Mbak Ti dan semakin banyak juga pesaing yang bermunculan, dari karena itu di perlukan evaluasi dan perbaikan untuk produk Sambal Pecel Mbak Ti agar dapat bersaing dengan pesaing dan juga untuk memuaskan keinginan pelanggan terhadap produk dari Sambal Pecel Mbak Ti. Berdasarkan hasil dari wawancara kepada 40 pelanggan yang pernah mengkonsumsi produk Sambal Pecel Mbak Ti. Terdapat 50% pelanggan mengatakan tidak puas dan 10% sangat tidak puas terhadap Sambal Pecel Mbak Ti. Peneletian ini menggunakan metode QFD (Quality Function Deployment). Dimana proses dilakukan dengan penyebaran kuisioner, perhitungan bobot pada masing-masing atribut yaitu kesesuaian kualitas produk dengan harga, varian rasa, varian kepedasan, kesesuaian rasa, tidak mengandung bahan kimia berbahaya, tidak mengandung bahan pengawet, kualitas bahan baku, kekentalan sambal, ketahanan kemasan dan varian kemasan. Kemudian melakukan perhitungan bobot planning matrix, relationship matrix, Technical Response, Technical Corelation, Benchmark pada HOQ (House of Quality) dan target yang perlu di capai. Berdasarkan hasil penelitian menggunakan metode QFD (Quality Function Deployment), benchmark (perbandingan) posisi produk Sambal Pecel Mbak Ti dengan produk pesaing (Sambal Pecel Bu Rahayu) pada atribut varian rasa, varian kepedasan dan varian kemasan, produk Sambal Pecel Mbak Ti lebih rendah dari produk Sambal Pecel Bu Rahayu sehingga perlu diperbaiki. Perbaikan berdasarkan target dari respon teknis yang perlu diperbaiki yaitu memilih kualitas keseluruhan bahan baku yang digunakan dalam produk, memberikan varian rasa seperti asam, gurih dan manis, memberikan varian pedas biasa, pedas sedang, pedas tinggi dan memperbaiki bahan kemasan dengan yang lebih higenis dan tahan lama.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Additional Information: Indera Alim (1913024)
Uncontrolled Keywords: Quality Function Deployment (QFD), House of Quality (HOQ), Perbaikan Kualitas
Subjects: Engineering > Industrial Engineering
Divisions: Fakultas Teknologi Industri > Teknik Industri S1 > Teknik Industri S1 (Skripsi)
Depositing User: Alim Indera
Date Deposited: 31 Aug 2023 03:57
Last Modified: 31 Aug 2023 03:57
URI: http://eprints.itn.ac.id/id/eprint/12733

Actions (login required)

View Item View Item